Lowongan Kerja SMA PT Asuransi Jiwasraya (Persero) Tahun 2020Memahami pekerjaan terlebih dahulu sebelum anda melamar pekerjaan tersebut adalah hal yang wajar anda ketahui. Ketika kamu ingin menjadi seorang pelamar yang yang mempunyai harapan untuk bisa mendapatkan pekerjaan dengan baik sebaiknya pikirkan terlebih dahulu Apakah pekerjaan tersebut sudah sesuai dengan kemauan mu sendiri. Mendapatkan pekerjaan memanglah hal yang sangat penting memberikan harapan dan bisa memenuhi kebutuhan perekonomian setiap hari. Namun yang terpenting adalah dalam mencari pekerjaan supaya kamu bisa meraih masa depan dan jenjang karir yang lebih baik. Berikut ini merupakan informasi terbaru mengenai lowongan pekerjaan terbaru dari PT Asuransi Jiwasraya Persero cabang Yogyakarta. Kembali PT Asuransi Jiwasraya Persero memberikan kesempatan berkarir kepada talenta muda yang berpendidikan minimal SMA sederajat untuk mengisi posisi jabatan sebagai financial advisor. Bagi teman-teman yang berminat silakan ajukan lamaran secepatnya. PT Asuransi Jiwasraya sebagai salah satu lembaga asuransi milik negara BUMN yang memberikan perlindungan jiwa dan keuangan bagi nasabahnya saat ini memberikan kesempatan bagi putra-putri terbaik yang memiliki idealisme dan integritas tinggi di bidang financial planner guna ditempatkan di wilayah Yogyakarta dan sekitarnya
Financial Advisor
Persyaratan:
- Pria dan Wanita
- Pendidikan SMA
- Usia maksimal 45 tahun
- Jujur dan pekerja keras
Benefits :
- Penghasilan tak terbatas
- Jm kerja fleksibel
- Dukungan tim profsional
- Reward liburan mancanegara
- Lamaran hingga 20 Agustus 2020
Persyaratan Lamar:
- Surat Lamaran
- Curriculum Vitae terbaru
- Fotocopy Ijazah dan transkrip nilai
- Fotocopy KTP
- Foto 4x6 terbaru sebanyak 2 lembar
- Fotocopy Kartu Kuning atau AK-1
Bagi kawan kawan memiliki keinginan untuk bisa bergabung dan bekerja di instansi PT Asuransi Jiwasraya (Persero), silakan ikuti prosedur lowongan kerja berikut
Berkas lamaran dikirimkan ke PT Asuransi Jiwasraya (Persero) YogyakartaJln I Dewa Nyoman Oka No 12 Kotabaru, YogyakartaYogyakarta 55224Telp 0274 587838
No comments:
Post a Comment